BEKERJA DAN BERBAKTI UNTUK KEMAJUAN KTI

Jadi Ikon Pariwisata, Pemkot Janji Menata Teluk Ambon

Tuesday, 28 October 2014
Jadi Ikon Pariwisata, Pemkot Janji Menata Teluk Ambon

Ambon - Pemkot Ambon berjanji akan menata Teluk Ambon menjadi kawasan pariwisata yang ter­kenal. Banyaknya saran dan kritikan terhadap kondisi Teluk Ambon akhir-akhir ini, menyulut dinas teknis di Pemkot Ambon tidak berdiam diri lagi.

Mensos: kriteria kemiskinan perlu diperbaiki

Mensos: kriteria kemiskinan perlu diperbaiki
Selasa, 28 Oktober 2014 14:20 WIB | 2.666 Views
Pewarta: Desi Purnamawati

Jakarta (ANTARA News) - Menteri Sosial Khofifah Indar Parawansa mengatakan, akan segera rapat dengan Menko bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan terkait kriteria kemiskinan perlu yang diperbaiki.

Indonesia, Slowakia, Polandia Selenggarakan Dialog Lintas Agama

Indonesia, Slowakia, Polandia Selenggarakan Dialog Lintas Agama
Selasa, 28 Oktober 2014 15:26 WIB

Jakarta (Antara) - Delegasi Indonesia yang terdiri dari sejumlah tokoh berbagai agama mengikuti dan berbicara di forum Dialog Lintas Agama (Interfaith Dialogue) yang diselenggarakan di Slowakia dan selanjut di Polandia.

Pages